WISATA DI KEPULAUAN SERIBU

Paket Wisata Pulau Seribu

Beranda » Destinasi Pulau Kelapa Dua Kepulauan Seribu

Destinasi Pulau Kelapa Dua Kepulauan Seribu

Destinasi Pulau Kelapa Dua Kepulauan Seribu

Destinasi Pulau Kelapa Dua Kepulauan Seribu

Objek Wisata Pulau Kelapa dua di Kepulauan Seribu Jakarta adalah salah satu tempat wisata yang berada di Kelurahan Pulau Kelapa, Kecamatan Kepulauan Seribu Utara, Kabupaten Kepulauan Seribu, DKI Jakarta, Indonesia. Objek Wisata Pulau Kelapa dua di Kepulauan Seribu Jakarta adalah tempat wisata yang ramai dengan wisatawan pada hari biasa maupun hari liburan. Tempat ini sangat indah dan bisa memberikan sensasi yang berbeda dengan aktivitas kita sehari hari.

Objek Wisata Pulau Kelapa dua di Kepulauan Seribu Jakarta memiliki pesona keindahan yang sangat menarik untuk dikunjungi. Sangat di sayangkan jika anda berada di kota Kepulauan Seribu tidak mengunjungi Objek Wisata Pulau Kelapa dua di Kepulauan Seribu Jakarta yang mempunyai keindahan yang tiada duanya tersebut.

Objek Wisata Pulau Kelapa dua di Kepulauan Seribu Jakarta sangat cocok untuk mengisi kegiatan liburan anda, apalagi saat liburan panjang seperti libur nasional, ataupun hari libur lainnya. Keindahan Objek Wisata Pulau Kelapa dua di Kepulauan Seribu Jakarta ini sangatlah baik bagi anda semua yang berada di dekat atau di kejauhan untuk merapat mengunjungi tempat Objek Wisata Pulau Kelapa dua di kota Kepulauan Seribu.

Sejarah Pulau Kelapa Dua Kepulauan Seribu

Kepulauan Seribu memiliki beragam potensi wisata yang tidak habis untuk dieksplorsi. Selain memiliki wisata alam dan kekayaan bawah laut yang begitu eksotis dan menggoda, pulau yang terletak di sebelah utara Teluk Jakarta ini memiliki ragam wisata sejarah, budaya dan wilayah konservasi nasional. Salah satu gugusan pulau yang menawarkan sensasi ekowisata budaya dan konservasi adalah Pulau Kelapa Dua.

Pulau ini merupakan satu dari tiga seksi Taman Nasional di Kepulauan Seribu yang menjadi Asean Heritage Park 2017 bersama Pulau Harapan dan Pulau Pramuka. Sebagai Taman Nasional, Pulau Kelapa Dua menjadi tempat untuk konservasi penyu hijau. Terdapat dua jenis penyu hijau yang dikonservasi yaitu Penyu Sisik dan Penyu Sirip. Selain itu, pulau ini juga menjadi tempat penanaman Mangrove dan terumbu karang.

Baca juga : Sejarah Pulau Kota Besar Kepulauan Seribu

Pulau Kelapa Dua termasuk dalam salah satu pulau di Kepulauan Seribu, Jakarta. Letaknya berdekatan dengan Pulau Kelapa dan Pulau Harapan. Pulau ini hanya memiliki luas 1,9 hektar dengan jumlah penduduk sebanyak 337 jiwa. Walaupun pulaunya kecil namun banyak keunikan dan aktivitas seru lho di sana. Cocok sebagai destinasi wisata akhir pekan.

Perjalanan untuk sampai ke sana bisa memakan waktu kurang lebih 1,5 sampai 2 jam. Dengan menaiki kapal besar dari Muara Angke biasanya kita akan berganti kapal yang lebih kecil di Pulau Pramuka. Kemudian berganti dengan perahu yang lebih kecil lagi di Pulau Kelapa ataupun Pulau Harapan. Kita bisa menyewa homestay atau penginapan di kedua pulau tersebut. Setelah tiba di dermaga, kita akan berjalan sedikit untuk menuju gerbang dengan patung penyu di atasnya. Setelah memasuki gerbang kita akan melihat bangunan milik Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan.

admin_8bjuvygb

Kembali ke atas