WISATA DI KEPULAUAN SERIBU

Paket Wisata Pulau Seribu

Beranda » Destinasi Saung Cemara Kasih

Destinasi Saung Cemara Kasih

Destinasi Saung Cemara Kasih

Destinasi Saung Cemara Kasih

Selain pulau Pari, dan pulau Harapan, pulau Tidung juga merupakan destinasi yang cukup populer di Kepulauan Seribu. Hal ini tentunya karena pulau Tidung memiliki daya tarik sehingga banyak wisatawan berkunjung ke sana. Banyak sekali tempat-tempat indah yang bisa dijadikan tempat refrshing dan juga berfoto. Pulau ini pun memiliki fasilitas yang terbilang lengkap seperti tempat makan, penginapan, dan masih banyak lagi. Nah, berikut ini Beautynesia.id telah merangkum 5 tempat yang harus kamu datangi saat berlibur di pulau Tidung.

Pulau tidung kecil digunakan oleh masyarakat sekitar sebagai tempat tinggal. Di pulau ini terdapat hutan mangrove yang dikelola oleh pemerintah setempat. Tempat ini sangat bagus untuk kamu yang ingin mengetahui tentang jenis tanaman bakau yang digunakan sebagai penyeimbang ekosistem di Pulau Tidung sendiri.

Sejarah Destinasi Saung Cemara Kasih

Kini, nggak perlu jauh-jauh ke Bali untuk bisa menikmati liburan ala-ala di pulau yang pantainya cantik. Nggak jauh dari ibu kota, ada Pulau Seribu yang alamnya masih sangat terjaga. Di Pulau Seribu ada banyak wisata yang bisa kamu kunjungi juga, lho. Mau tau apa aja? Simak ulasannya di bawah ini.

Macam-Macam Wisata di Pulau Seribu, Nggak Jauh dari Ibu Kota
Pulau Seribu terletak di teluk Jakarta bagian utara wilayah kotamadya Jakarta Utara. Cara ke Pulau Seribu bisa ditempuh dengan menggunakan kapal kayu dari Pelabuhan Muara Angke dan membutuhkan waktu sekitar 20 menit – 3,5 jam dari Jakarta.

Baca juga : Sejarah Destinasi Pantai Pasir Putih Pulau Seribu

Nah, kalau sudah sampai di sana apa aja wisata Pulau Seribu yang bisa dikunjungi ya? Berikut ini adalah spot wisata di Pulau Seribu untuk melarikan diri sejenak dari huru-hara ibu kota.

Pulau Konservasi terdiri dari Pulau Pramuka, Pulau Kotok, dan Pulau Rambut. Pulau-pulau tersebut merupakan tempat konservasi dari beberapa hewan yang dilindungi. Kalau kamu ingin wisata edukasi, berkunjung ke pulau-pulau tersebut bisa kamu jadikan pilihan untuk trip kamu di Pulau Seribu.

Di Pulau Seribu kamu bisa melihat langsung tempat penangkaran penyu sisik. Selain itu, kamu juga bisa snorkeling atau diving untuk melihat keindahan bawah lautnya, berjemur di tepi pantai, bermain voli, atau sekedar bermain pasir.

Pulau Kotok merupakan tempat konservasi Elang Bondol yang menjadi maskot utama provinsi DKI Jakarta. Nggak hanya tempat konservasi saja, suasana alam di sekitar pulau ini sangat indah dan seringkali dijadikan tempat untuk berkemah bersama teman-teman dan juga keluarga.

Buat kamu yang mau melihat habitat ribuan burung yang berasal dari seluruh dunia saat migrasi tiba, kamu bisa mengunjungi Pulau Rambut. Pulau ini menjadi favorit para burung karena ada banyak pepohonan dan hutan mangrove yang rapat di perairan yang membuat banyak ikan berdatangan dan menjadi sumber makanan bagi burung-burung.

admin_8bjuvygb

Kembali ke atas